Sabtu, 29 Desember 2012

Cara Mengobati Penyakit Maag Kronis Secara Alami

Penyakit maag kronis bisa dikatakan sebagai penyakit sejuta umat. Sebab hampir semua orang pernah mengalami penyakit pencernaan seperti sakit maag kronis. Bahkan penyakit maag kronis masuk dalam 10 besar penyakit paling mematikan versi WHO. Fakta ini tidak berlebihan karena sakit maag kronis dapat menimbulkan kebocoran lambung dan kanker. Jika Anda sedang mengalaminya Anda sebaiknya segera melakukan solusi dan cara mengobati penyakit maag kronis secara alami.

Pengobatan maag secara alami merupakan cara terbaik. Penggunaan obat kimia hanya bersifat pertolongan sementara. Sebab hanya mampu meredakan dan menurunkan kadar asam lambung tinggi. Ketika obat habis maka asam lambung kembali keluar dalam kadar tinggi. Sakit maag Anda akan kambuh lagi. Penderita pun mengalami putus asa.

Selain tidak menyembuhkan penggunaan obat sakit maag kimia pun akan menimbulkan efek samping. Seperti gangguan ginjal, penurunan sistem imun, aritmia jantung atau jantung sering berdebar, dan masalah lainnya. Sehingga cara mengobati penyakit maag kronis secara alami sebaiknya Anda lakukan.

Penyebab Penyakit Maag Kronis
Sebelum melakukan pengobatan sakit maag kronis, sebaiknya Anda kenali dulu sebab kenapa penyakit maag kronis bisa terjadi.

1. Luka pada dinding lambung.
Sebagian besar penderita maag mengalami luka pada dinding lambung. Anda bisa melakukan pemeriksaan endoskopi. Anda bisa melihat luka itu ada di posisi dinding lambung sebelah mana.

Luka lambung terjadi jika Anda memiliki kebiasaan telat makan, makan tidak teratur, mengunyah makanan tidak sampai halus, konsumsi mie instan berlebihan dan tanp serat, obat-obat kimia yang dikonsumsi dalam jumlah banyak, jamu-jamu tidak jelas ukuran dan jenisnya, dan masih banyak penyebab lain

2. Radang dinding lambung.
Luka lambung sering kali diawali dengan adanya radang di dinding lambung. Gejala yang Anda rasakan adalah nyeri atau sakit di perut atas sebelah kiri. Radang ini bisa Anda lihat dengan pemeriksaan endoskopi. Dinding lambung tidak akan berhenti melakukan gerakan meremas. Gerakan ini akan terus menerus menggesek dinding lambung sehingga mengalami radang (inflamasi).

3. Infeksi bakteri helicopoly
Bakteri helicopoly berserang pada lambung dan usus yang menyimpan banyak toksik. Toksik ini misalnya berupa tumpukan minyak goreng dan sisa makanan yang tidak berhasil dikeluarkan oleh tubuh. Untuk Anda yang tidak pernah melakukan pembersihan (detoksifikasi) perut bakteri ini akan tumbuh subur di dalam pencernaan. Bakteri inilah yang selalu menyebabkan asam lambung menjadi tinggi dan maag akan terus kambuh

Pengobatan Sakit Maag Kronis

Anda dapat melakukan pengobatan penyakit maag kronis secara alami dengan memesan dan konsumsi nutrisi berikut ini :
1. Chitosan
Terbuat dari serat ekstraksi cangkang kepiting. Ampuh memperbaiki luka di dinding lambung sehingga asam lambung akan keluar secara normal. Luka inilah yang menyebabkan penderita tidak bisa makan dan selalu dimuntahkan. Obat maag biasa memang tidak mampu memperbaiki dinding epitel lambung yang terluka. Chitosan juga dapat menurunkan kadar keasaman lambung sampai mencapa pH normal dan membunuh sel kanker.

2. Nonitrend
Dapat membunuh bakteri helicopoly yang bersarang di pencernaan. Kandungannya juga bermanfaat untuk menyembuhkan peradangan.

0 komentar:

Posting Komentar